AJ SUSMANA & POEMS
selamat datang di dunia kata aj susmana
Label
ESAI
INFO BUKU
LAGU PUISI
PUISI
VIDEO
Minggu, 12 Juni 2011
Sajak Rindu IV
Kata-kataku kutitipkan pada angin
Berharap lembut berdesir di telingamu
Dan kamu mengerti:
betapa aku rindu padamu
Tebet, 12 Juni 2011
Postingan Lebih Baru
Postingan Lama
Beranda
Langganan:
Postingan (Atom)